Besi Galvanis
Besi Galvanis

Daftar Harga Besi Kanal C Terlengkap Oktober 2023

Posted on

Harga Besi Kanal C – Besi kanal c atau lebih terkenal dengan besi cnp merupakan besi yang memiliki bentuk seperti huruf C. Di artikel ini infoinz.com akan membahas keunggulan dan daftar harga besi kanal c Hari Ini.

Saat ini besi c menjadi alternatif pengganti kayu dalam membangun hunian. Besi c dapat di jadikan sebagai tiang, rangka bangunan, pondasi bangunan, dan masih banyak kegunaan lainnya.

Besi cnp memiliki banyak jenis dan ukuran. Jenis besi kanal c di tentukan oleh bahan pembuatan, seperti besi c alumunium, besi c baja, dan besi c galvanis. Ukuran besi c mulai dari 60-200 mm.

Pada kesempatan kali ini, kami akan membahas mengenai harga kanal c, mulai dari harga kanal c aluminium, harga kanal c galvanis, harga kanal c galvalum, harga kanal c baja, dan harga kanal c baja ringan.

Harga Besi Kanal C

Harga Besi Kanal C
Harga Besi Kanal C

Baca Juga : Harga Besi Polos Terbaru Hari Ini

Kelebihan dan Keunggulan Besi Kanal C

Selain itu, kanal c baja ringan juga lebih mudah untuk di olah dan di pasang sebagai rangka atap bangunan. Jenis kanal c ini mampu bertahan hingga puluhan tahun dan  tahan terhadap korosi.

Harga kanal c di tentukan oleh jenis dan ukurannya. Semakin besar ukuran dan semakin bagus bahan yang digunakan membuat harga besi kanal c semakin mahal.

Selain itu, besi kanal c juga memiliki beberapa merk dari perusahaan SNI di Indonesia. Ini semua kembali lagi pada anda mau memilih yang mana. 

Tentunya, harga kanal c akan mempengaruhi kualitasnya. Semakin mahal harga kanal c akan membuat kualitasnya semakin bagus dan tahan lama.

Baca Juga : Harga Besi Siku Terbaru Hari Ini

Besi
Besi

Baca Juga : Harga Besi Hollow Terbaru Hari Ini

Harga Besi Kanal C Galvanis Hari Ini

Besi kanal c galvanis sedikit beda dengan besi kanal c galvalum. Yang membedakan kedua jenis besi tersebut adalah bahan tambahan dalam pembuatannya.

Selain itu, besi kanal c galvanis juga lebih berat dari pada besi kanal c galvalum. Hal ini juga membuat besi kanal c galvanis lebih kuat.

Tetapi untuk masalah ketahan akan korosi. besi kanal c galvanis lebih tahan lama. Perlu anda ketahui, besi kanal c galvanis lebih mahal dari pada harga kanal c galvalum.

Biasanya besi kanal c galvanis banyak di gunakan untuk pembuatan tiang pabrik karena lebih kokoh. Berikut ini daftar harga besi kanal c galvanis terbaru Hari Ini.

Daftar Harga Besi Kanal C Galvanis

Ukuran Besi CNP Tebal Panjang Harga Per Batang
Besi Kanal C CNP 100x50x20 1.15 mm 6 meter Rp 158,000
Besi Kanal C CNP 100x50x20 1.35 mm 6 meter Rp 182,000
Besi Kanal C CNP 100x50x20 1.55 mm 6 meter Rp 208,000
Besi Kanal C CNP 100x50x20 2.0 mm 6 meter Rp 266,000
Besi Kanal C CNP 125x50x20 1.15 mm 6 meter Rp 178,000
Besi Kanal C CNP 100x50x20 1.35 mm 6 meter Rp 208,000
Besi Kanal C CNP 100x50x20 1.55 mm 6 meter Rp 237,000
Besi Kanal C CNP 100x50x20 2.0 mm 6 meter Rp 302,000
Besi Kanal C CNP 150x50x20 1.55 mm 6 meter Rp 264,000
Besi Kanal C CNP 100x50x20 2.0 mm 6 meter Rp 337,000

Baca Juga : Harga Genteng Keramik Hari Ini

Gambar Besi Kanal Baja Ringan
Gambar Besi Kanal Baja Ringan

Baca Juga : Harga Plat Besi Terbaru Hari Ini

Harga Besi Kanal C Baja Ringan Terbaru

Untuk harga kanal c baja ringan lebih murah dari pada jenis besi kanal c lainnya. Selain digunakan sebagai rangka atap, biasanya jenis besi ini digunakan untuk tiang pagar halaman. 

Selain itu, harga kanal c galvalum juga di tentukan oleh ukuran dan ketebalan. Semakin besar dan tebal maka membuat besi kanal c galvalum lebih mahal. Berikut ini daftar harga besi kanal c galvalum Hari Ini.

Daftar Harga Besi Kanal C Baja Ringan Kecil

Ukuran Panjang Harga
Besi Kanal C 60 x 30 x 1.60mm 6 meter Rp 139.000
Besi Kanal C 60 x 30 x 1.80mm 6 meter Rp 154.000
Besi Kanal C 60 x 30 x 2.00mm 6 meter Rp 168.000
Besi Kanal C 60 x 30 x 2.30mm 6 meter Rp 194.000
Besi Kanal C 75 x 35 x 1.60mm 6 meter Rp 149.000
Besi Kanal C 75 x 35 x 1.80mm 6 meter Rp 165.000
Besi Kanal C 75 x 35 x 2.00mm 6 meter Rp 181.000
Besi Kanal C 75 x 35 x 2.30mm 6 meter Rp 208.000
Besi Kanal C 75 x 45 x 1.60mm 6 meter Rp 156.000
Besi Kanal C 75 x 45 x 1.80mm 6 meter Rp 173.000
Besi Kanal C 75 x 45 x 2.00mm 6 meter Rp 191.000
Besi Kanal C 75 x 45 x 2.30mm 6 meter Rp 218.000

Daftar Harga Besi Kanal C Baja Ringan Sedang

Ukuran Panjang Harga
Besi Kanal C 100 x 50 x 1.60mm 6 meter Rp 214.000
Besi Kanal C 100 x 50 x 1.80mm 6 meter Rp 237.000
Besi Kanal C 100 x 50 x 2.00mm 6 meter Rp 260.000
Besi Kanal C 100 x 50 x 2.30mm 6 meter Rp 299.000
Besi Kanal C 100 x 50 x 2.60mm 6 meter Rp 335.000
Besi Kanal C 100 x 50 x 2.80mm 6 meter Rp 359.000
Besi Kanal C 100 x 50 x 3.00mm 6 meter Rp 385.000
Besi Kanal C 100 x 50 x 3.20mm 6 meter Rp 411.000
Besi Kanal C 125 x 50 x 1.60mm 6 meter Rp 239.000
Besi Kanal C 125 x 50 x 1.80mm 6 meter Rp 265.000
Besi Kanal C 125 x 50 x 2.00mm 6 meter Rp 291.000
Besi Kanal C 125 x 50 x 2.30mm 6 meter Rp 335.000
Besi Kanal C 125 x 50 x 2.60mm 6 meter Rp 375.000
Besi Kanal C 125 x 50 x 2.80mm 6 meter Rp 403.000
Besi Kanal C 125 x 50 x 3.00mm 6 meter Rp 432.000
Besi Kanal C 125 x 50 x 3.20mm 6 meter Rp 461.000

Daftar Harga Besi Kanal C Baja Ringan Besar

Ukuran Panjang Harga
150 x 50 x 1.80mm 6 meter Rp 304.000
150 x 50 x 2.00mm 6 meter Rp 333.000
150 x 50 x 2.30mm 6 meter Rp 383.000
150 x 50 x 2.60mm 6 meter Rp 429.000
150 x 50 x 2.80mm 6 meter Rp 463.000
150 x 50 x 3.00mm 6 meter Rp 495.000
150 x 50 x 3.20mm 6 meter Rp 527.000
175 x 65 x 1.80mm 6 meter Rp 355.000
175 x 65 x 2.00mm 6 meter Rp 390.000
175 x 65 x 2.30mm 6 meter Rp 448.000
175 x 65 x 2.60mm 6 meter Rp 501.000
175 x 65 x 2.80mm 6 meter Rp 540.000
175 x 65 x 3.00mm 6 meter Rp 579.000
175 x 65 x 3.20mm 6 meter Rp 618.000
200 x 75 x 1.80mm 6 meter Rp 460.000
200 x 75 x 2.00mm 6 meter Rp 505.000
200 x 75 x 2.30mm 6 meter Rp 581.000
200 x 75 x 2.60mm 6 meter Rp 652.000
200 x 75 x 2.80mm 6 meter Rp 702.000
200 x 75 x 3.00mm 6 meter Rp 752.000
200 x 75 x 3.20mm 6 meter Rp 802.000

Baca Juga : Harga Besi Siku Terlengkap

Banyak orang yang tidak tahu, bahwa besi kanal c baja ringan sama dengan besi kanal c galvalum. Galvalum merupakan istilah lain dari besi baja ringan yang telah di tambahkan bahan anti karat.

Besi kanal c baja ringan lebih di peruntukan untuk pembuatan rangka atap bangunan. Hal ini karena besi kanal c baja ringan memiliki berat yang ringan tetapi kuat dan tahan lama.

Baca Juga : Harga Besi Beton Ulir Terbaru Hari Ini

Gudang Besi
Gudang Besi

Baca Juga : Harga Besi Polos Terbaru Hari Ini

Kesimpulan

Nah itulah ulasan mengenai berbagai macam jenis, keunggulan, dan harga kanal c terbaru dan terlengkap Hari Ini.

Bagaimana, tertarikkah Anda untuk membeli besi kanal c untuk banunan rumah Anda. Kami sangat merekomendasikan hal tersebut.

Semoga artikel tentang ini dapat membantu anda dalam mencari dan membeli besi kanal c yang anda inginkan. Terimakasih sudah mengunjungi website Infoinz.com.

Kamo mohon maaf jika ada kesalahan dalam penyampaian kata dan kisaran harga tersbut kurang tepat dengan daerah Anda.